Nov 11, 2011

Saya rasa 2 minggu cukup untuk menjadi lebih bahagia

Butuh banget inspirasi. Jiwa kritis lama-lama bisa mati kalau kita terus-terusan didikte. Help! Harus gimana? protes pun layaknya makanan harian. Help! Harus gimana? Adaptasi bukan lagi waktunya. Help! Harus gimana? lari dari semua kenyataan gak bakal berujung sehat. Help! Harus gimana? nangis bakalan cuma bikin mata pegel. Help! help! help!

Apa mereka gak mikir ya, dengan mematikan jiwa kritis, otomatis kreatif juga tenggelam. Apa mereka mau kami jadi pegawai anti bebas, anti istirahat, anti bahagia?
Apa itu yang mereka mau?
Apa mereka gak takut ya, kalau dengan begini kami jadi generasi pemburuk bangsa?
Apa mereka yakin mengambil kebijakan-kebijakan ini? Serius gak sih?


Mau deh nemuin pil kebahagiaan :(
Butuh banget rasa bahagia. Butuh banget waktu dimana gue bisa berleha-leha menemukan inspirasi dan motivasi hidup. Butuh bahagia.


Bahkan merangkai kata-pun sulitnya sejuta rasa. Gak bisa nemuin diksi yang cocok untuk ngelanjutin Hai Lehmann. Dulu, dengan waktu cukup, pas SD gue bisa bikin Buff. Antara imajinasi dan kata-kata bisa terkoneksi. Sekarang? HAHAHA sampah semua isinya Hai Lehmann. Gimana bisa gue berimajinasi kalau tiap saat dipaksa berpikir untuk nyari motivasi. Gimana coba?


bye♥
Haya/Afi| 2008-2022